![]() |
Reflect Photo by Sammy Palit |
Sekarang bukan hanya perkataan, tapi tulisan dalam bentuk sms atau status di sosial network seperti facebook, friendster atau twitter. Dampaknya bahkan lebih besar dan luas, karena orang yang terlibat didalamnya lebih banyak lagi. Harus ada kekuatan yang lebih untuk hati dan pikiran agar tulisan- tulisan kita menjadi berkat bukan kutuk, pemersatu bukan pemecah belah, menjadi obat bukan racun dan menjadi sumber inspiratif yang menginspirasi banyak orang.
Belajarlah berfikir sebelum berkata, merenung sebelum menulis dan berkaca sebelum menghakimi.
No comments:
Post a Comment